Chelsea Jadi Beda Dengan Kehadiran Pedro dan Willian
Dimas Ardi Prasetya | 14 Desember 2017 22:55
Bola.net - - Legenda Liverpool Steven Gerrard menyebut Pedro Rodriguez dan membuat mampu menampilkan permainan terbaiknya.
Pedro dan Willian lebih banyak jadi pemain cadangan di era Antonio Conte. Keduanya juga dicadangkan saat The Blues bermain melawan West Ham.
Saat itu, Chelsea dipaksa bertekuk lutut dengan skor 1-0. Akan tetapi The Blues kemudian bisa menang dengan skor 3-1 saat melawan Huddersfield Town.
Saat itu Conte menjadikan Pedro dan Willian menjadi starter. Keduanya tampil bagus. Willian saat itu mencetak dua assist dan satu gol, sementara Pedro juga ikut menyumbangkan sebiji gol.
Gerrard pun langsung memuji tampilan kedua pemain tersebut. Menurutnya kedua pemain itu mampu membuat The Blues tampil lebih menawan saat menyerang.
Mereka terlihat sebagai tim yang berbeda dengan Pedro dan Willian saat keduanya bermain, ujarnya pada BT Sport.
Ada lebih banyak kecepatan dan lebih langsung. Itu adalah Chelsea yang tampil dalam performa terbaiknya. Mereka sangat cair, puji Gerrard.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













