Chelsea Resmi Gaet 'The Next Valencia'
Editor Bolanet | 14 Juli 2014 15:02
Pemain berusia 17 tahun ini bermain sebagai winger dan disebut-sebut oleh publik Ekuador sebagai 'The Next Antonio Valencia'. Quintero sebelumnya merupakan didikan akademi La Masia milik Barcelona, dan pindah ke The Blues sejak bursa transfer musim dingin lalu.
Namun karena saat itu ia belum genap berusia 17 tahun, maka ia ditempatkan di tim muda dan belum disodori kontrak profesional. Ketika usianya sudah mencukupi musim panas ini, Chelsea segera mengikat Quintero untuk menghindari serobotan dari klub peminat lain seperti Olympique Lyon dan Arsenal.
Melalui akun Twitter miliknya, Quintero menunjukkan antusiasme untuk bergabung dengan The Blues. Mengunggah foto saat ia melakukan tanda tangan kontrak, sang winger juga menambahkan kata-kata semangat, Senang bisa menandatangani kontrak profesional pertama dengan klub sehebat ini.
Quintero sendiri kabarnya akan terlebih dahulu ditempatkan ke tim U-21 atau dipinjamkan ke klub lain dalam beberapa musim ke depan sebelum benar-benar siap bersaing di tim utama. (ecf/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













