Chelsea Siapkan 20 Juta Pounds Untuk Mangala
Editor Bolanet | 10 Juni 2013 11:30
Diberitakan oleh Daily Star, siap menyalip Manchester United dalam perburuan pemain 22 tahun ini. Sebelumnya, Mangala adalah pemain yang lama diincar oleh Sir Alex Ferguson. Namun rencana transfer tersebut urung terlaksana sampai Fergie pensiun.
The Blues disinyalir menyiapkan dana sebesar 20 juta Poundsterling untuk memboyong Mangala dari Estadio Do Dragao. Mangala kabarnya dipersiapkan sebagai pengganti dari David Luiz yang santer diberitakan tidak cocok dengan skema main Mourinho.
Musim ini Pemain Timnas Prancis tersebut tak tergantikan dan tampil sebanyak 53 kali serta mencetak 8 gol bagi Porto. Mangala bergabung dari Standard Liege dengan biaya transfer 6,5 juta Euro pada musim panas 2011.
Dalam sebuah wawancara terpisah, Mangala juga pernah mengungkapkan minatnya untuk bergabung bersama Mourinho di Stamford Bridge. (ds/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 05:26 -
Enzo Maresca Ungkap Simpati untuk Ange Postecoglou Usai Dipecat Nottingham Forest
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 21:58 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 18:21 -
Rekap Liga Inggris tadi Malam: Chelsea, Man City, dan Arsenal Menang!
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 16:56 -
Kabar Baik Liverpool! Marc Guehi Dipastikan Cabut dari Crystal Palace di 2026
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 15:50
LATEST UPDATE
-
Juventus Kalah Lagi, Igor Tudor Tetap Pede: Kami di Jalur yang Benar!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:08 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04