Chelsea Sudah Bicara dengan Pengganti Mourinho
Editor Bolanet | 9 November 2015 07:17
Bos The Blues terus berada di bawah tekanan usai timnya mencatat start buruk musim ini, yang membuat tim London Barat hanya terpisah tiga angka dari zona degradasi.
Chelsea kali terakhir kalah di Premier League kala bermain melawan Stoke pekan lalu, dalam pertandingan yang tidak bisa dihadiri Mourinho karena hukuman dari FA.
Roman Abramovich, pemilik klub, kabarnya sudah mulai tak sabar dengan cara kerja Mourinho, dan siap mendatangkan wajah baru.
Menurut laporan The Express, ada tiga nama yang masuk dalam pertimbangan klub, yakni Brendan Rodgers, Roberto Di Matteo, Guus Hiddink, dan Carlo Ancelotti.
Chelsea sendiri kini punya dua pekan untuk mempersiapkan diri jelang laga berikutnya melawan Norwich, dan mereka kabarnya juga tengah mengamati situasi Diego Simeone di Atletico Madrid. [initial]
Baca Juga:
- Klopp: Kekalahan Ini Bisa Jadi Penting dan Bagus Bagi Liverpool
- Cuma Imbang, Wenger Puji Performa Cech
- Henry Kecam Performa Arsenal di Derby London Utara
- Diego Simeone Ingin Perubahan Besar di Chelsea
- Rasakan Kekalahan Perdana di Liverpool, Ini Perasaan Klopp
- Mesut Ozil Catatkan Sejarah Baru di Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






