Conte Berperan dalam Perpanjangan Kontrak Terry di Chelsea
Editor Bolanet | 28 September 2016 00:37
Pada bulan Februari tahun ini, Terry mengungkapkan akan hengkang dari Stamford Bridge karena klub tak memberinya kontrak baru. Sontak, kabar itu mendapat reaksi dari fans karena Terry dinilai sebagai pemain legendaris bagi The Blues.
Conte kemudian ditunjuk sebagai pelatih Chelsea pada bulan April. Tak lama setelah itu, Terry memperpanjang kontraknya selama satu tahun ke depan.
Saya rasa Conte punya peran besar dalam kontrak yang didapatkan JT (John Terry), ungkap Mikel pada Goal Internasional.
Jika JT mengatakan tidak, klub ini tak akan memberikan kontrak baru. Tapi menurut saya, para fans juga punya peran di belakang JT dan mereka sangat ingin ia bertahan.
Dia adalah pemimpin, kapten, dan fans menilai kami punya kesempatan lebih baik untuk menjadi juara lagi jika bersama JT, paparnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








