Conte: Chelsea Beruntung dengan Cedera Pemain
Rero Rivaldi | 12 Mei 2017 07:10
Bola.net - - Antonio Conte mengakui rekor bagus terkait cedera pemain musim ini telah membantu peluang mereka merebut gelar juara Premier League, jelang laga penentu melawan West Brom.
Saat ini tak ada satu pun pemain Chelsea yang mengalami cedera dan mereka tak pernah kehilangan satu bintang untuk waktu yang lama, usai sebelumnya klub dipastikan tak bermain di kompetisi Eropa musim ini.
Conte kini tengah berharap bisa memenangkan dua gelar juara ganda, mengingat Chelsea juga sudah dinanti Arsenal di final Piala FA. Sang manajer mengaku senang melihat kondisi skuatnya saat ini.
Musim ini amat bagus, dan kami juga sedikit beruntung karena bisa menghindar dari badai cedera. Tidak ada banyak cedera musim ini, tutur Conte di Goal International.
Dengan situasi ini, biasanya anda coba memainkan pemain yang sama. 15 atau 16 pemain. Saya pikir musim ini kami sudah bekerja amat keras, namun kami juga sangat beruntung.
Saya kira di sepanjang musim kami bekerja amat keras dari sisi fisik dan taktik, coba menghindar dari badai cedera. Soal apa yang kami lakukan, itu rahasia. Saya harus berterima kasih pada para staff.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










