Coquelin Dukung Mahrez Jadi Pemain Terbaik Inggris
Editor Bolanet | 2 April 2016 22:50
Apiknya penampilan Riyad Mahrez disebut-sebut sebagai salah satu faktor kunci keberhasilan Leicester City musim ini. Winger asal Aljazair ini sudah membuat 16 gol dan 11 assist bagi The Foxes, sehingga tim besutan Claudio Ranieri ini berada di puncak klasemen sementara Premier League.
Coquelin yang pernah bertarung melawan Mahrez tidak keberatan untuk memberikan suaranya kepada sang pemain lawan tersebut. Saya memilih Riyad Mahrez (untuk PFA Player of The Year), meskipun saya harus sedikit mendorongnya saat kami saling berhadapan ungkap Coquelin kepada Evening Standart.
Beberapa hari yang lalu saya bertemu dengannya di kereta ketika ia akan pergi membela negaranya, dan ia berkata 'Mengapa kamu mendorong saya keluar lapangan pada saat itu?' dan kami saling menertawakan kondisi itu. Sejujurnya ia telah menjalani musim yang hebat, jadi saya memilihnya tutup Coquelin.
Mahrez sendiri digadang-gadang sebagai kandidat kuat peraih PFA Player of The Year musim ini bersama dengan Harry Kane, Mesut Ozil dan Dimitri Payet. Sedangkan untuk PFA Young Player of The Year kemungkinan besar akan menjadi milik Dele Alli.[initial]
Baca Juga:
(evs/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









