Coutinho Diklaim Absen Selama Enam Pekan
Dimas Ardi Prasetya | 29 November 2016 01:01
Bola.net - - Gelandang serang andalan , Philippe Coutinho, dikabarkan terancam absen selama lima hingga enam pekan ke depan lantaran mengalami cedera engkel.
Coutinho main sejak menit awal saat Liverpool menjamu , Sabtu kemarin di Anfield. Namun pada menit ke-34 ia mengalami cedera setelah kaki kanannya saling tendang dengan kaki bek lawan, Didier Ndong.
Coutinho langsung diusung keluar lapangan menggunakan tandu. Nampak pula kakinya diberi penyangga. Cedera itu dikhawatirkan parah.
Pemain asal Brasil ini dikabarkan akan menjalani scan pada hari Senin (28/11). Namun meski belum ada hasil resmi, menurut klaim Daily Mail pemain 24 tahun ini harus absen selama sekitar lima hingga enam pekan.
Jika kabar ini benar, maka Coutinho bisa absen sampai tahun baru dan melewatkan sekitar delapan laga Liverpool. Laga-laga itu antara lain Leeds United, Bournemouth, West Ham United, Middlesbrough, Everton, Stoke City, Manchester City dan Sunderland.
Baca Juga:
- Karius Yakin Liverpool Tak Terpengaruh Absennya Coutinho
- Ucapan Terima Kasih Coutinho Untuk Para Fans Liverpool
- Klopp Belum Tahu Pasti Seberapa Parah Cedera Coutinho
- Origi Kini Dianggap Pantas Bersaing Perebutkan Posisi Inti di Liverpool
- Burley: Coutinho Lebih Baik Daripada Hazard
- Rush: Penampilan Coutinho Lebih Bagus dari Hazard
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia di Balik Gol-Gol Gilanya, Apa Itu?!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 07:26
LATEST UPDATE
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






