Cristiano Ronaldo Digosipkan ke Chelsea, Reaksi Fans MU: Harap-Harap Cemas, Yakin Gak Bakal Kejadian
Ari Prayoga | 26 Juni 2022 15:55
Bola.net - Chelsea secara mengejutkan diklaim tengah mengintip peluang untuk membajak Cristiano Ronaldo dari Manchester United pada jendela transfer musim panas ini.
Pemilik baru The Blues, Todd Boehly bahkan diklaim sudah bertemu dengan agen Ronaldo, Jorge Mendes. Meski tak secara spesifik membahas transfer Ronaldo, akan tetapi nama CR7 tetap disebut dalam pertemuan tersebut.
Kubu Manchester United sendiri diklaim langsung memberi reaksi tegas. Setan Merah memastikan bahwa mereka tak memiliki rencana untuk menjual Ronaldo.
Baik Manchester United maupun sang manajer anyar, Erik ten Hag sama-sama masih ingin agar Ronaldo bertahan di Old Trafford dan menjadi bagian dari tim mereka musim depan.
Meski demikian, kabar ketertarikan Chelsea menggaet Ronaldo tetap mendapat beragam reaksi dari fans Manchester United. Berikut beberapa cuitan mereka selengkapnya.
Berita macam apa ini?
Ronaldo cuma mau main di MU
Jangan sampai pergi
Masih respek MU
Ketar ketir
Biar di MU saja
Wajar mau pergi
Oh ini karena Ronaldo cinta MU?
Gimana dong?
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






