Danny Rose Impikan Pochettino Latih Timnas Inggris
Editor Bolanet | 6 Oktober 2016 11:30
Pochettino telah menjadi buah bibir di sepakbola Inggris. Sejak menangani Southampton, dirinya sukses membawa klub yang dia latih menjadi salah satu tim paling stabil dalam performanya.
Begitu pula saat dia menangani Tottenham musim lalu. Pelatih asal Argentina tersebut sukses membawa Spurs menempati posisi ketiga klasemen akhir dan membawa mereka kembali bermain di Liga Champions.
Bakal menjadi sebuah hal yang luar biasa untuk memiliki Pochettino sebagai pelatih Inggris suatu hari nanti, ujarnya seperti dikutip dari Express.
“Itu hanya akan menjadi hal yang bagus untuk sepakbola Inggris. Semua orang bisa melihat dengan jelas apa yang telah dia lakukan untuk Tottenham dan skuat yang dibangunnya, tambahnya.
Namun, saya harus mengingatkan semua orang bahwa itu bakal menjadi kerja keras dan sangat menuntut. Saya tak bisa mendeskripsikan betapa beratnya itu. Kami tidak memiliki banyak waktu libur, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conor Gallagher Kembali ke London, Perkuat Lini Tengah Tottenham
Liga Inggris 15 Januari 2026, 06:52
-
Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:31
-
Abaikan MU, Conor Gallagher Bakal Gabung ke Klub Premier League Ini
Liga Inggris 13 Januari 2026, 14:56
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







