Daripada Rugi, MU Diminta Jual Paul Pogba di Musim Panas Ini
Serafin Unus Pasi | 10 Juli 2021 14:00
Bola.net - Legenda Manchester United, Teddy Sheringham memberikan usulan terkait masa depan Paul Pogba. Eks striker Setan Merah itu menyarankan MU berani untuk menjual Pogba di musim panas ini.
Di musim 2020/21 kemarin, Pogba merupakan salah satu pemain kunci Manchester United. Ia tampil apik di lini tengah Setan Merah dan membantu United menutup musim 2020/21 dengan baik.
Saat ini Manchester United tengah digantung oleh Pogba. Kontrak sang gelandang di MU akan habis pada tahun depan, sementara ia masih belum menunjukkan tanda-tanda memperbaharui kontraknya.
Sheringham percaya sudah saatnya MU melepaskan Pogba. "Well, ini adalah situasi yang lucu," buka Sheringham kepada United Stand.
Baca komentar lengkap sang legenda di bawah ini.
Terlalu Mata Duitan
Sheringham berani menilai bahwa Pogba sengaja menggantung MU karena ia mata duitan.
Ia percaya sang gelandang ingin pergi secara gratisan di tahun depan agar ia bisa mendapatkan bonus yang besar.
"Kontraknya tersisa satu tahun lagi, dan ia bisa pergi secara gratis di akhir tahun depan. Jika ia melakukan itu, ia akan mendapatkan uang yang sangat besar dan ini lucu karena ia seakan-akan tidak punya yang yang banyak sekarang,"
Lebih Baik Dijual
Sheringham pribadi menilai Solskjaer lebih baik menjual Pogba di musim panas ini ketimbang melepaskannya sebagai free agent.
"Jika melihat situasi ini, saya yakin Ole dan Man United tahu anak ini ingin pergi secara gratisan di musim depan,"
"Jadi mereka lebih baik menjualnya sekarang dan mendapatkan sebanyak mungkin uang dari penjualannya," ujarnya.
Berlibur
Pogba saat ini diketahui sedang berlibur di Amerika Serikat.
Ia baru dijadwalkan kembali berlatih bersama skuat MU di akhir bulan ini.
(The United Stand)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







