Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Burnley
Gia Yuda Pradana | 18 Agustus 2021 16:01
Bola.net - Liverpool akan menghadapi Burnley pada pekan ke-2 Liga Inggris atau Premier League 2021/22, Sabtu (21/8/2021). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Anfield ini.
Pada pekan pertama, Liverpool menang 3-0 di kandang tim promosi Norwich City. Diogo Jota serta pemain pengganti Roberto Firmino masing-masing mencetak satu gol, sedangkan Mohamed Salah memborong satu gol dan dua assist.
Sementara itu, Burnley dikalahkan Brighton di kandang sendiri dengan skor 1-2. Satu gol Burnley dicetak oleh James Tarkowski dari assist Ashley Westwood.
Dalam laga kandangnya melawan Burnley di Premier League musim lalu, Liverpool kalah 0-1 oleh gol penalti Ashley Barnes pada menit 83. Itu menjadi akhir catatan 68 laga kandang tak terkalahkan Liverpool di Premier League.
Statistik-statistik Lain Seputar Liverpool vs Burnley

Roberto Firmino mencetak 5 gol dan 1 assist dalam 6 penampilan terakhirnya melawan Burnley di Premier League.
Liverpool selalu menang dalam 6 laga terakhirnya di Premier League.
Liverpool tak terkalahkan dalam 11 laga terakhirnya di Premier League (M9 S2 K0).
Liverpool selalu mencetak minimal 2 gol dalam 6 laga terakhirnya di Premier League.
Liverpool selalu clean sheet (tak kebobolan) dalam 3 laga terakhirnya di Premier League.
Burnley menang 2 kali dan kalah 8 kali dalam 10 laga terakhirnya di Premier League.
Burnley selalu kalah dalam 4 laga terakhirnya di Premier League.
Sumber: Premier League, WhoScored, Transfermarkt
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- 'Haaland Dikantongi, LewanGOATski Beraksi, di Atas Langit Masih Ada Bayern Munich'
- Tentang Debut Eric Garcia di Barcelona: Solid, Mainnya Gila, Udah Kaya Cannavaro Aja
- Teori Konspirasi Netizen: Man City Ngalah dari Tottenham, Taktik Pep buat Dapetin Harry Kane
- Liverpool Seharusnya Bisa Rekrut Erling Haaland!
- Satu Pemain Top Lagi dan Liverpool Bisa Memenangkan Gelar
- Sudahlah, Jangan Berharap Liverpool Bakal Beli Pemain Mahal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




