Data dan Fakta Premier League: Tottenham Hotspur vs Liverpool
Editor Bolanet | 25 Agustus 2016 15:49
Jika melihat sejarah pertemuan kedua tim, Liverpool tentu akan lebih diunggulkan pada laga ini. Namun kubu The Reds baru saja memainkan laga EFL Cup pada tengah pekan lalu, di mana ia memainkan banyak pemain intinya sehingga kondisi ini tidak cukup ideal untuk menghadapi Tottenham yang tidak bermain di EFL Cup tengah pekan nanti.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana laga ketat ini berlangsung, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Liverpool Tidak terkalahkan di tujuh pertemuan terakhir kontra Tottenham Hotspur
Selama 7 pertandingan terakhir tersebut, Liverpool mencetak 19 gol ke gawang Tottenham (Rata-rata 2,7 gol)
Liverpool tidak terkalahkan di tiga lawatan terakhir mereka ke White Hart Lane
Liverpool selalu mencatatkan clean sheet di tiga pertemuan terakhir kontra Tottenham.
Sepanjang sejarah Premier League, Laga Liverpool Kontra Tottenham merupakan salah satu laga yang paling banyak terjadi hujan gol (Total 136 Gol)
Laga Liverpool vs Tottenham merupakan laga yang paling banyak menghasilkan Gol Bunuh diri di sejarah EPL (9 gol)
Liverpool merupakan tim yang paling banyak mencetak gol di ajang Premier League di tahun 2016. (Total 45 gol sejak Januari)
Harry Kane tidak pernah mencetak gol di Premier League di bulan Agustus semenjak debutnya di tim utama Tottenham.[initial]
(bola/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











