David De Gea Pergi, MU Buru Jan Oblak
Serafin Unus Pasi | 29 November 2018 20:00
Bola.net - - Klub Liga Inggris, Manchester United mengambil langkah pencegahan jika David De Gea pergi dari Old Trafford. Setan Merah kabarnya akan kembali membeli penjaga gawang Atletico Madrid, Jan Oblak.
De Gea yang didatangkan dari Atletico Madrid di tahun 2011 silam berkembang pesat bersama MU. Ia menjadi salah satu kiper terbaik dunia berkat penampilannya yang spektakuler dalam mengawal gawang setan merah.
Namun beberapa bulan terakhir De Gea kabarnya tidak akan memperpanjang kontraknya di MU. Alhasil ia disebut akan meninggalkan Old Trafford di musim panas nanti.
Dilansir iNews, Manchester United mulai melakukan langkah pencegahan. Mereka dikabarkan mulai menghubungi Jan Oblak jika De Gea jadi pindah dari MU.
Simak manuver transfer MU untuk Oblak Selengkapnya di bawah ini.
Kiper Tangguh
Oblak sendiri pertama kali datang ke Atletico Madrid pada tahun 2013 silam. Pada saat itu ia ditugaskan menjadi pelapis dari kiper veteran Los Rojiblancos, Miguel Angel Moya.
Namun perlahan tapi pasti, Oblak berhasil menunjukkan kemampuannya. Ia bahkan berhasil menggeser Moya sebagai kiper utama Atletico Madrid.
Musim lalu, Oblak menjadi pemain kedua dengan jumlah clean sheets terbanyak di La Liga, sehingga Manchester United menilai sang kiper bakal menjadi pengganti yang bagus untuk De Gea.
Peluang Besar
Peluang Manchester United untuk mendatangkan Oblak cukup besar. Pasalnya sang pemain dikabarkan ingin angkat kaki dari Wanda Metropolitano.
Oblak beberapa kali mengatakan kepada media bahwa ia ingin meninggalkan Atletico Madrid. Ia kabarnya ingin mencari tantangan baru dalam karirnya, di mana ia menyebut tertarik menjajal Premier League.
Oblak sendiri belum mau memperpanjang kontraknya di Atletico Madrid, sehingga MU bisa menggaetnya dnegan mudah di musim panas nanti.
Negosiasi Lancar
Namun menurut laporan yang beredar di Inggris, Manchester United berhasil meyakinkan De Gea untuk bertahan di mana sang pemain akan meneken kontrak berdurasi panjang di Old Trafford.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bintang AC Milan Ini Jadi Target Transfer Manchester United?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:24
-
Yah! Ruben Neves Batal Gabung Manchester United?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:14
-
Fabrizio Romano: Cole Palmer Pindah ke MU?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:01
-
Dua Klub Inggris Berminat Angkut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Inggris 29 Januari 2026, 14:52
-
Hasil UCL: Sejarah Bodo/Glimt dan Kekalahan Atletico Madrid di Metropolitano
Liga Champions 29 Januari 2026, 08:31
LATEST UPDATE
-
Manchester United Inginkan Gelandang Barcelona Ini, Hansi Flick: Gak Dulu!
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:34
-
Bintang AC Milan Ini Jadi Target Transfer Manchester United?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:24
-
Yah! Ruben Neves Batal Gabung Manchester United?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:14
-
Daftar Crew Chief MotoGP 2026, 4 Pembalap Dapat Pendamping Baru Agar Kompetitif
Otomotif 29 Januari 2026, 15:07
-
Pedro Acosta Prediksi Marc Marquez Bakal Masih Rajai MotoGP 2026 Meski Cedera Bahu
Otomotif 29 Januari 2026, 15:03
-
Fabrizio Romano: Cole Palmer Pindah ke MU?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:01
-
Dua Klub Inggris Berminat Angkut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Inggris 29 Januari 2026, 14:52
-
Kalahkan Borussia Dortmund, Cristian Chivu Sanjung Performa Apik Inter Milan
Liga Champions 29 Januari 2026, 14:43
-
Liga Champions 29 Januari 2026, 14:04

-
Buru Gelar Tanpa Toprak Razgatlioglu, BMW Motorrad Luncurkan Skuad Jelang WorldSBK 2026
Otomotif 29 Januari 2026, 13:31
-
Penegasan Kualitas Seorang Cole Palmer
Liga Champions 29 Januari 2026, 13:00
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04



