De Bruyne: MU Kuat Bersama Ibrahimovic dan Pogba
Editor Bolanet | 10 Agustus 2016 19:33
Dari beberapa klub papan atas, De Bruyne menyebut Manchester United sebagai salah satu kandidat kuat juara musim ini. Pasalnya, Setan Merah baru saja mendapatkan suntikan kualitas pada sosok Zlatan Ibrahimovic dan Paul Pogba.
Manchester United kembali menjadi klub yang kuat dengan mendatangkan Paul Pogba dan Zlatan Ibrahimovic. Pemain seperti mereka akan banyak membantu klubnya, ungkap De Bruyne.
Tapi, saya juga merasa bahwa Arsenal dan Chelsea juga siap menjadi pesaing, sambung pemain asal Belgia ini.
Sementara itu, terkait dengan Jurgen Klopp yang merupakan pelatih Liverpool. De Bruyne mengaku sempat diajak Klopp bergabung ke Borussia Dortmund pada waktu silam. Hanya saja, De Bruyne harus menolak ajakan tersebut.
Klopp ingin saya menggantikan posisi Gotze pada tahun 2013. Saat itu, Klopp menelepon saya dan berkata 'anda adalah pilihan nomor satu saya', tukas De Bruyne. [initial]
Baca Ini Juga:
- Tak Mau Hamburkan Uang Seperti MU, Ini Alasan Klopp
- Balotelli: Saya Akan Gabung Chievo
- Claudio Ranieri Pesimis Leicester Bisa Juara Lagi
- Musim 2016-17, Neville Prediksi MU Juara Premier League
- Everton Pancing Juan Mata Untuk Tinggalkan MU
- Pakai Metode Latihan Conte, Dyche: Pasti Saya Dibilang Dinosaurus!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





