De Gea Kian Semangat ke Madrid Gara-gara Ramos
Rero Rivaldi | 7 September 2017 11:40
Bola.net - - Kiper Manchester United, David de Gea, dikabarkan masih belum menyerah dengan kemungkinan bergabung dengan Real Madrid, usai rekannya di timnas Spanyol, Sergio Ramos, siap membantunya memuluskan langkah ke Bernabeu.
Pemain 26 tahun merupakan target jangka panjang untuk Los Blancos, usai sebelumnya sempat hampir datang ke klub di 2015, sebelum akhirnya batal karena kesalahan administrasi di detik-detik akhir bursa musim panas.
Madrid masih belum mengeluarkan penawaran formal lagi untuk mantan kiper Atletico Madrid, namun Diario Gol mengklaim bahwa De Gea sudah memutuskan untuk kembali ke ibu kota Spanyol bersama Real.
Ramos disebut sudah diminta untuk memuluskan transfer sang penjaga gawang di musim panas mendatang, meski manajer Zinedine Zidane belum sepenuhnya yakin bahwa timnya sekarang membutuhkan kiper anyar.
De Gea dan Ramos sama-sama bermain ketika Spanyol menang telak delapan gol tanpa balas atas Liechtenstein di laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







