De Gea: Masa Depan MU Terlihat Cerah
Rero Rivaldi | 25 Januari 2017 13:00
Bola.net - - David de Gea percaya bahwa masa depan Manchester United amat cerah, dengan pemain yang mereka punya sekarang.
Setan Merah masih sulit untuk masuk jajaran empat besar klasemen sementara Premier League, menjelang pertandingan leg kedua babak semifinal Piala Liga melawan Hull City.
Namun De Gea mengatakan bahwa ia optimis menatap masa depan United, yang kini diperkuat oleh beberapa pemain anyar nan menawan, seperti Eric Bailly, Henrikh Mkhitaryan, Paul Pogba, dan juga Zlatan Ibrahimovic.
Saya kira ini adalah saat yang menarik untuk tim, tutur De Gea menurut MEN.
Atmosfer yang ada di ruang ganti amat, sangat positif. Kami memiliki banyak pemain yang bagus, dalam hal kualitas. Semua yang kami jalani kini seolah seperti mendukung kami dan semuanya berjalan dengan baik. Kami harus terus bekerja keras. Kami punya tim yang solid, amat dekat satu sama lain. Kami harus konsentrasi untuk memenangkan semua pertandingan.
Masa depan amat cerah dengan tim ini, dan pemain yang ada, kami juga merasa amat percaya diri sekarang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40 -
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04