Demi Agger, Barca Naikkan Tawaran?
Editor Bolanet | 3 Agustus 2013 04:30
Pelatih Liverpool, Brendan Rodgers sebelumnya telah menyatakan menolak keinginan Barca untuk menggaet Agger. Namun hal tersebut tak menyurutkan keinginan raksasa Spanyol tersebut. Mereka tetap bersikeras untuk mendapatkan bek asal tersebut.
Namun, sejauh ini pihak Barca belum melakukan tawaran kepada Liverpool. Kemungkinan mereka menaikkan biaya transfer sangat mungkin terjadi. Pasalnya, tawaran pertama Blaugrana dimentahkan oleh The Reds.
Sementara itu, diliriknya kembali Agger oleh Barca merupakan dampak gagalnya mereka mendatangkan David Luiz dari . Barca sendiri saat ini memang sedang membutuhkan tambahan bek. Cederanya Carles Puyol dan Gerard Pique adalah alasan Blaugrana untuk menambah amunisi di sektor belakang. [initial]
Sulit Gaet Luiz, Barcelona Kembali Bidik Daniel Agger
Gagal Dapatkan Thiago Silva, Barca Kini Bidik Agger (cau/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07
LATEST UPDATE
-
Juventus Kalah Lagi, Igor Tudor Tetap Pede: Kami di Jalur yang Benar!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:08 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04