Demi MU, Ibrahimovic Rela Gajinya Disunat
Rero Rivaldi | 22 Agustus 2017 14:10
Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic siap menerima gaji yang lebih sedikit demi bergabung kembali dengan Manchester United.
Daily Star mengatakan Ibrahimovic siap dibayar dengan gaji yang lebih kecil, demi mengikat kontrak jangka pendek dengan Setan Merah di Old Trafford.
Bos United, Jose Mourinho, sedari awal memang tidak ingin Ibrahimovic meninggalkan klub dan sudah mengatakan pada manajemen klub bahwa sang striker masih bisa memberikan dampak yang masif di tim.
Ibrahimovic mendapatkan gaji lebih dari 300.000 pounds per pekan musim lalu, namun ia siap dikontrak enam bulan dengan gaji 125.000 pounds per bulan di akhir tahun ini.
Ibra merupakan top skorer MU musim lalu dengan total 28 gol. Namun ia harus mengakhiri musimnya dengan prematur usai mengalami cedera lutut kala menghadapi Anderlecht di laga Liga Europa yang berlangsung di Old Trafford.
Sang striker kemudian divonis membutuhkan waktu hampir setahun untuk bisa benar-benar pulih seperti sediakala. Namun ia kemudian menghabiskan waktu rehab di Amerika Serikat dan AON Training Center milik United, guna membuktikan bahwa dirinya bisa pulih lebih cepat dari perkiraan semula.
Mourinho disebut amat terkesan dengan kemampuan fisik Ibra dan siap memberikan mantan anak buahnya di Inter itu kontrak baru di tengah musim nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04