Demi Van Gaal, Blind Rela Lakoni Posisi Apa Pun
Editor Bolanet | 12 September 2014 09:38
- Daley Blind menegaskan bahwa ia siap bermain di posisi mana pun dengan peran apa pun, demi terus mendapatkan kepercayaan dari manajer Louis van Gaal di Manchester United.
Gelandang asal Belanda itu ditransfer dari Ajax musim panas ini dengan dana mencapai 14 juta poundsterling dan ia siap langsung membuktikan kemampuannya di Old Trafford.
Saya bisa bermain di dua posisi berbeda, sebagai seorang pemain bertahan atau gelandang. Namun yang jelas, saya ingin terus bermain, tutur Blind menurut laporan Daily Star.
Apakah di kiri atau sebagai pemain bertahan, atau sebagai gelandang, semua terserah pelatih. Saya akan berusaha sebaik mungkin di posisi yang saya dapatkan, pungkasnya.
Blind mungkin akan melakoni debut bersama United di pertandingan melawan akhir pekan ini. [initial]
(dst/rer)
Gelandang asal Belanda itu ditransfer dari Ajax musim panas ini dengan dana mencapai 14 juta poundsterling dan ia siap langsung membuktikan kemampuannya di Old Trafford.
Saya bisa bermain di dua posisi berbeda, sebagai seorang pemain bertahan atau gelandang. Namun yang jelas, saya ingin terus bermain, tutur Blind menurut laporan Daily Star.
Apakah di kiri atau sebagai pemain bertahan, atau sebagai gelandang, semua terserah pelatih. Saya akan berusaha sebaik mungkin di posisi yang saya dapatkan, pungkasnya.
Blind mungkin akan melakoni debut bersama United di pertandingan melawan akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















