Dempsey: Tottenham Siap Kudeta City
Editor Bolanet | 8 Januari 2013 00:48
Tottenham memang mengawali kompetisi dengan lamban. Akan tetapi, saat ini mereka telah membuktikan diri sebagai penantang serius di ajang Premier League.
Pasalnya, tim asuhan Andre Villas-Boas ini hanya merasakan satu kali kekalahan dari sembilan laga yang mereka jalani di liga. Hasil tersebut tentu saja membuat mereka kini bercokol di peringkat ketiga klasemen dan terpaut enam poin dari peringkat kedua.
Dempsey pun optimis bahwa timnya akan bisa mengejar City dan mengambil alih posisi runner up dari tim juara bertahan tersebut.
Itu adalah tujuan kami. Setiap pemain ingin mendapatkan sesuatu yang besar dan melakukan hal yang spesial dalam karir mereka. Kami memiliki kualitas dalam tim kami dan tidak ada alasan bagi kami untuk tidak memikirkan hal itu, tutur Dempsey.
Pemain asal Amerika Serikat ini pun menekankan bahwa mereka hanya perlu mengumpulkan poin sebanyak-banyaknya guna mewujudkan apa yang mereka inginkan saat ini. (hrd/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








