Deportivo Ingin Tarik Perez Lagi dari Arsenal
Rero Rivaldi | 30 Desember 2016 15:10
Bola.net - - Striker , Lucas Perez, belum lama ini dikaitkan dengan rumor kembali ke klub lamanya, Deportivo La Coruna.
Pemain Spanyol bergabung dengan tim London Utara dari Depor di musim panas, namun belakangan ia kesulitan untuk mendapatkan menit bermain dari manajer Arsene Wenger.
Laporan yang diturunkan oleh Marca lantas mengatakan bahwa Lucas kini memiliki opsi untuk kembali ke Spanyol dan bermain lagi di Riazor.
Deportivo sendiri memang membutuhkan seorang striker baru, usai beredar kabar yang mengatakan bahwa pemain anyar, Ryan Babel, disebut ingin hengkang di bursa Januari mendatang.
Lucas kemungkinan akan kembali lagi ke Depor sebagai pemain pinjaman, begitu bursa transfer dibuka kembali dalam tiga hari mendatang.
Sang pemain sendiri sempat terlibat pertengkaran dengan Gabriel Paulista, ketika Arsenal mencatat kemenangan 1-0 atas West Brom di pertandingan Boxing Day. Namun Arsene Wenger membantah bahwa hal tersebut menandakan adanya masalah besar di ruang ganti, usai laga berakhir.
Akhir pekan nanti, tim London Utara akan menghadapi Crystal Palace di pertandingan malam Tahun Baru.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







