Dibuang United, Schweinsteiger Juga Ditolak Bayern
Editor Bolanet | 3 Agustus 2016 07:47
Rumornya, Schweinsteiger bahkan sudah diperintahkan untuk mengemasi barang-barangnya di loker tim utama Manchester United. Ia diminta pindah dan bergabung ke tim U-23. Hal ini sempat membuat adik Schweini marah dan menganggap Mourinho tidak menunjukkan respek. Namun Carlo Ancelotti tak berniat memulangkan Schweini ke Bayern Munchen.
Schweinsteiger adalah pemain fantastis bagi Bayern. Secara umum, dia juga adalah pemain yang hebat. Tapi untuk saat ini saya rasa bukan waktu yang tepat baginya untuk kembali ke Bayern, terang Ancelotti seperti dilansir Prostamerika.
Selain itu, situasi Schweinsteiger juga bukan urusannya. Semuanya adalah masalah internal Manchester United dan ia pun tak mau ikut campur atau memberikan penilaian.
Saya kira apa yang terjadi sekarang terhadap Schweinsteiger adalah keputusan Manchester United. Saya tak punya pendapat soal itu. Klub yang mengambil keputusan dan itu adalah milik mereka sendiri dan saya tak mau beropini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










