Dicoret Mourinho, Rooney Takkan Angkat Kaki dari MU
Editor Bolanet | 26 September 2016 11:55
Sumber yang dekat dengan Rooney mengatakan bahwa pemain yang tengah menyisakan dua tahun dalam kontraknya sekarang, dengan opsi perpanjangan di tahun ketiga, tidak punya niat untuk pergi dan bermain di MLS atau liga lainnya, menurut Express.
United memberikan respon terhadap keputusan Mourinho untuk mencadangkan Rooney di pertandingan pekan lalu di Premier League, dengan menunjukkan performa terbaik untuk melumat Leicester City 4-1 di Old Trafford.
Dan banyak orang melihat hal tersebut sebagai sinyal dari awal berakhirnya karir Rooney, yang sudah berlangsung selama 12 tahun di Setan Merah.
Namun demikian, kapten klub, yang sudah memainkan 720 pertandingan untuk klub dan negaranya, diyakini tidak ingin menyerah dengan keadaan yang tengah menimpanya di Old Trafford, meski kini ia tidak lagi menjadi otomatis starter di bawah asuhan Mourinho.
United sendiri akan bermain melawan Zorya di Europa League tengah pekan ini dan menarik untuk dinanti apakah Rooney bakal kembali turun di laga tersebut. [initial]
Baca Juga:
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









