Dier: Chelsea? Semua Masih Bisa Terjadi
Rero Rivaldi | 16 Februari 2017 15:00
Bola.net - - Eric Dier berkeras bahwa belum dipastikan menjadi juara.
Pemain serba bisa milik masih belum menyerah untuk membantu timnya membuat keajaiban dengan menggusur posisi The Blues di puncak klasemen, sebelum musim berakhir.
Tim asuhan Antonio Conte duduk di puncak klasemen, unggul 10 angka dari Spurs yang ada di peringkat tiga dan delapan dari runner-up Manchester City.
Tottenham sendiri mendapat pukulan berat usai mereka menelan kekalahan 0-2 dari Liverpool pekan lalu.
Namun Dier ngotot bahwa apapun bisa terjadi di sepakbola.
Anda tidak pernah tahu di Premier League, tentu saja Chelsea tengah bermain bagus dan ada di posisi yang baik, namun anda tidak pernah bisa mengatakan tidak, tuturnya di Sky Sports.
Kami selalu tahu akan harus memberikan segalanya di kompetisi, anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi.
Ini akan menjadi tugas yang berat.
Tottenham berikutnya akan menghadapi Gent di laga 32 besar Liga Europa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 19:37
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







