Diintai Manchester United, Walker Temui Pochettino
Rero Rivaldi | 25 April 2017 15:20
Bola.net - - Bek , Kyle Walker, belum lama ini berbicara dengan Mauricio Pochettino mengenai masa depannya di klub, usai muncul ketertarikan dari Manchester United.
Bek kanan berusia 26 tahun sudah beberapa kali disebut akan hengkang dari White Hart Lane di musim panas dan Jose Mourinho diklaim amat mengagumi pemain Inggris.
Walker mengikat kontrak baru dengan Spurs awal musim ini, namun ia kecewa usai hanya jadi cadangan ketika timnya kalah 2-4 dari Chelsea di semifinal Piala FA pekan lalu.
Kieran Trippier menunjukkan performa apik belakangan ini dan hal tersebut membuat Walker terus mempertanyakan masa depannya di klub.
Menurut laporan Telegraph, Walker sudah menggelar negosiasi dengan Pochettino pekan ini mengenai posisinya dan ia akan kembali menilai soal posisinya di akhir musim nanti.
Andai Walker memilih pindah, United akan jadi tim yang paling meminatinya, sementara Manchester City dan Bayern Munchen kabarnya juga tertarik.
Baca Juga:
- Mourinho Akui Pogba Mungkin Absen di Derby
- Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Leicester City
- Mourinho Beber Alasan Mainkan Rooney 90 Menit Lawan Burnley
- Head-to-head: Chelsea vs Southampton
- Prediksi Arsenal vs Leicester City 27 April 2017
- Marseille Siap Tebus Giroud 20 Juta Pounds
- AC Milan Berkeras Donnarumma Betah di San Siro
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





