Dikaitkan Dengan Liverpool, Begini Respon Pemain Leicester Ini
Serafin Unus Pasi | 2 April 2018 14:53
Bola.net - - Gelandang Leicester City, Wilfried Ndidi angkat suara mengenai rumor ketertarikan Liverpool padanya. Sang pemain menyebut ia sama sekali tidak memikirkan rumor tersebut karena ia ingin fokus di Leicester.
Ndidi sendiri pindah ke Premier League pada bulan Januari 2017 silam. Ia didatangkan dari klub Belgia, Genk untuk menggantikan posisi N'Golo Kante.
Performa pemain 21 tahun itu tergolong memuaskan di lini tengah The Foxes. Alhasil ia dikabarkan diplot sebagai Emre Can di lini tengah Liverpool.
Namun sang pemain sendiri tidak mau ambil pusing atas rumor tersebut. Saya tidak memikirkan sama sekali rumor itu, ujar Ndidi kepada The Sun.
Biarlah banyak isu mengatakan saya pindah ke klub yang lebih besar sementara saya berkonsentrasi pada permainan saya.
Segalanya masih mungkin bersama Leicester, bahkan kami masih berpeluang lolos ke kualfiikasi Liga Champions. Lalu mengapa tidak saya bertahan di klub ini? Kami sudah memenangkan liga, jadi kami bisa meraih apapun di masa depan. tandas pemain kelahiran Nigeria tersebut.
Baca Juga:
- Van Dijk Percaya Manchester City Bisa Dikalahkan
- Anfield Akan Menjadi 'Pemain ke-12' Saat Liverpool Menjamu Man City
- Hummels: Tidak Ada Yang Mau Lawan Liverpool
- Southgate Coret Lallana Dari Timnas Inggris?
- Guardiola Berhati-hati Mainkan Aguero
- Salah Sudah Semakin Hebat Sejak Cetak Gol Penalti Penentu Lolosnya Mesir ke Piala Dunia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










