Dipaksa Jadi Winger, Chelsea Buat Sturridge Sakit Hati
Editor Bolanet | 11 April 2014 08:35
Namun yang terjadi justru sebaliknya dan Sturridge mengaku hal tersebut membuatnya merasa marah.
Awalnya, saya hanya harus berlajar dari pemain seperti Didier, dan saya pikir saya akan mendapatkan kesempatan dalam waktu dekat. Namun mereka tidak mempercayai saya sebagai pemain depan, tutur Sturridge menurut laporan The Mirror.
Mereka berkata, 'kamu bukan seorang striker, kamu adalah winger' - begitulah mereka melihat saya, namun hal tersebut membuat saya sakit hati, karena saya sudah bermain di tengah seumur hidup saya. Saya sebenarnya amat senang ketika bisa bermain, namun ada saatnya di mana rasa cinta saya terhadap permainan ini menjadi berkurang, pungkasnya.
Diplot sebagai striker oleh musim ini, Sturridge sudah mencetak 20 gol dalam 25 penampilannya di Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













