Ditahan Imbang Wolverhampton, Chelsea Grogi Dilihat Pemilik Baru?
Aga Deta | 8 Mei 2022 05:00
Bola.net - Manajer Chelsea, Thomas Tuchel angkat bicara seputar hasil imbang yang didapatkan timnya melawan Wolverhampton. Ia menilai timnya gagal menang bukan karena ditonton sang pemilik baru.
Chelsea lagi-lagi terpeleset di pekan ke-36 EPL. Menjamu Wolverhampton, Chelsea ditahan imbang dengan skor 2-2.
Pada laga ini, ada sosok spesial yang datang ke Stamford Bridge. Ia adalah Todd Boehly, pemilik baru Chelsea yang menggantikan Roman Abramovich.
Ketika ditanya apakah buruknya performa Chelsea karena sang pemilik baru datang menonton, begini jawaban Tuchel. "Saya rasa masalah pemilik baru bukan menjadi penyebab kami kurang fokus hari ini," ujar Tuchel di laman resmi Chelsea.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Tidak Mengubah Apapun
Menurut Tuchel, sejauh ini kabar kepemilikan baru Chelsea belum memberikan dampak apapun bagi The Blues.
Ia menyebut bahwa sejauh ini sanksi Chelsea belum diangkat oleh Pemerintah Inggris, sehingga pergantian kepemilikan ini tidak memberikan dampak apapun bagi timnyua.
"Di awal situasi ini terjadi, kami menunjukkan bahwa kami bisa fokus. Namun entah kenapa belakangan ini kami kurang fokus, dan pengumuman itu [kepemilikan baru] tida mengubah situasi terlalu banyak karena sanksi kami belum dicabut,"
Benahi Performa
Tuchel juga meminta para pemain Chelsea untuk membenahi performa mereka secepat mungkin.
Ia tidak ingin tren negatif ini berlanjut jadi ia meminta The Blues untuk bekerja keras.
"Saya rasa masalah kepemilikan ini tidak perlu dipikirkan terlalu jauh untuk saat ini. Kami punya pekerjaan yang harus kami selesaikan dan kami harus memperbaiki performa kami," ujarnya.
Laga Berikutnya
Chelsea punya dua agenda penting di pekan ini.
Mereka akan berhadapan dengan Leeds United di tengah pekan nanti sebelum berhadapan dengan Liverpool di Final FA Cup 2021/22.
Klasemen Premier League
(Chelsea FC)
Baca Juga:
- Chelsea Gagal Menang, Thomas Tuchel: Mainnya Sembrono Sih!
- Rapor Pemain Chelsea Usai Ditahan Imbang Wolverhampton: Lukaku Gokil, Werner Menghadeeeh!
- Plot Twist! Chelsea Buang Poin Lagi, Bisa Disalip Arsenal Nih
- Chelsea Gagal Menang di Menit-menit Akhir, Fans The Blues: Sedekah Poin Terus, Gini Mau Selamat Lawa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







