Dukung Kegiatan Sosial, Liverpool Ganti Logo Sponsor
Editor Bolanet | 30 Januari 2013 11:40
Sebuah logo bergambar mata dan siluet ekspresi kegembiraan anak-anak, plus tulisan 'Seeing is Believing' akan menggantikan posisi Standart Chartered di seragam The Reds, tepat di bagian pemasangan logo sponsor utama.
'Seeing is Believing' merupakan sebuah program sosial yang digagas oleh Standart Chartered. Program tersebut bertujuan melakukan pendanaan, yang nantinya akan digunakan untuk mengatasi kebutaan dini di negara berkembang.
Rencananya jersey dengan logo tersebut sudah bisa didapatkan melalui eBay seusai pertandingan, di mana seluruh hasil penjualan akan dikumpulkan untuk kegiatan donasi.
Hal serupa juga pernah dilakukan The Reds musim lalu, di mana momen yang digunakan dianggap lebih tepat, yakni usai wasit tidak mengesahkan gol Andy Carroll ke gawang di final Piala FA.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mohamed Salah Cetak Gol Bersejarah, tapi Tetap Tak Bahagia Usai Kalahkan Aston Villa
Liga Inggris 2 November 2025, 11:02
-
Arsenal Sekarang Seperti Tak Bisa Dikalahkan!
Liga Inggris 2 November 2025, 10:46
-
Sesko yang Canggung di Man United
Liga Inggris 2 November 2025, 10:27
-
Amarah Dyche Meledak Usai Laga Nott Forest vs Man Utd: Wasit Beri MU Hadiah!
Liga Inggris 2 November 2025, 09:11
LATEST UPDATE
-
Jadwal Live Streaming Babak Final Livoli Divisi 1 2025 Hari Ini di MOJI, 2 November 2025
Voli 2 November 2025, 16:18
-
Jadwal, Hasil Lengkap, dan Klasemen Livoli Divisi 1 2025
Voli 2 November 2025, 16:15
-
Jadwal Lengkap Livoli Divisi 1 2025, 26 Oktober-2 November 2025
Voli 2 November 2025, 16:15
-
Pelatih Barcelona Akhirnya Jujur: Lamine Yamal Main Sambil Tahan Sakit
Liga Spanyol 2 November 2025, 15:00
-
Walau Gagal Penalti, Vinicius Jr Tetap Dipuji Alonso: Dia Main Sangat Bagus!
Liga Spanyol 2 November 2025, 14:18
-
Barcelona Siap Permanenkan Rashford, tapi Terbentur Satu Syarat Berat Ini!
Liga Spanyol 2 November 2025, 14:01
-
PBVSI Bangga Tim Voli Putri Lampaui Target: Nyaris Emas, Lawan Kita Juara Dunia!
Voli 2 November 2025, 13:53
-
Flick Bongkar Borok Barca: Lini Serang Statis, Lini Belakang Lembek!
Liga Spanyol 2 November 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36







