Dzeko Nilai Jovetic Pembelian Sempurna Bagi ManCity
Editor Bolanet | 14 Agustus 2013 03:15
Jovetic yang ditebus The Citizens senilai £26 juta pounds dari klub Serie A; , diprediksi bakal menambah daya gedor lini depan skuad Manuel Pellegrini, sekaligus menjadi obat penawar bagi kepergian Carlos Tevez yang memilih sebagai klub barunya.
Dzeko pun percaya bahwa Jojo -sapaan akrab Jovetic- akan menjadi partner ideal baginya.
Kita semua telah mengetahui kiprah Jovetic di Serie A. Kedatangannya akan meningkatkan kualitas City (di musim depan). Kami juga sangat dekat, dan saya bahagia ia bermain bersama City, tutur Dzeko kepada Sky Sports.
Saya bahkan yakin kami akan padu di lini depan, imbuhnya.
Selain itu dengan adanya Aleksandar Kolarov dan Matija Nastasic; yang notabene pernah merasakan atmosfer Liga Italia, bakal membuat Jovetic berada di rumah sendiri.
Jovetic bahkan sudah merasa seperti di rumah sendiri. Ia bakal mudah beradaptasi dengan bantuan saya, Nastasic dan Kolarov.[initial]
Kharisma Pellegrini Diyakini Bakal Perbaiki Kondisi City
Pellegrini Kecewa Tampilan Pramusim City
Pellegrini: City Akan Tambah Pemain
Bertahan di Madrid, Pepe Bikin City Gigit Jari
Pellegrini: Skuad City Terbaik di Inggris Saat Ini (sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














