Dzeko Tengah Masuk Incaran Liverpool
Editor Bolanet | 21 Mei 2016 16:20
Mantan striker Manchester City menikmati musim yang lumayan sukses di AS Roma, dengan mencetak 10 gol dari semua kompetisi.
Namun tim Italia itu kabarnya ingin menjual sang bomber di musim panas, jika mereka berhasil mendapatkan Kevin Gameiro dari .
Menurut laporan Tribal Football, Roma siap menawarkan tak kurang dari 8 juta euro plus Antonio Sanabria pada klub La Liga, guna mendapatkan tanda tangan Gameiro.
Dan jika mereka berhasil melakukannya, maka manajer Luciano Spalletti akan membiarkan Dzeko pergi dari klub - dan Liverpool diperkirakan akan menjadi destinasi berikutnya.
Pemain Bosnia bergabung dengan City dari di 2011, dan memenangkan dua gelar Premier League, satu Piala FA, dan Piala Liga, sebelum akhirnya terbang ke Italia.
Jurgen Klopp sendiri memang dikabarkan tengah mencari striker baru jelang dibukanya bursa musim panas, usai masa depan Christian Benteke diklaim masih tak menentu.
Liverpool baru saja gagal menjadi juara Liga Europa, usai mereka kalah 1-3 dari Sevilla di final pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Barcelona Bakal Relakan Arda Turan?
- 'Sanchez Layak Masuk Invincibles Arsenal'
- Neymar Masih Pertimbangkan Tawaran MU, Madrid, dan PSG
- Mata: Martial dan Rashford Pemain yang Menarik
- Mata: United Akan Rebut Banyak Trofi
- Arsenal Akan Beri Wilshere Kontrak Baru
- Cech: Arsenal Belum Lihat yang Terbaik dari Rosicky
- Soal Jumlah Fans, Ronaldo Ungguli Lionel Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





