Ederson: Gabriel Jesus Bisa Selevel Neymar
Rero Rivaldi | 22 Agustus 2017 11:30
Bola.net - - Ederson memuji rekan setimnya di Manchester City yang juga kompatriotnya, Gabriel Jesus.
Striker Brasil berusia 20 tahun mencetak tujuh gol dalam delapan laga Premier League musim lalu, dan tampil impresif meski sempat mengalami cedera tulang metatarsal, sebulan usai mendarat dari Palmeiras di Januari silam.
Ederson mengaku sudah lama mengenal Gabriel sejak mereka bermain bersama di Olimpiade 2016 dan mengatakan bahwa sang striker memiliki modal yang dibutuhkan untuk bisa menjadi pemain top di masa mendatang.
Saya bermain bersama Gabriel di tim Olimpiade, dan sejak itu, saya selalu menyukai dirinya. Dia adalah seorang striker yang memberikan banyak masalah pada lawannya. Dia memiliki semuanya untuk berada di level tertinggi, tutur Ederson menurut RMC.
Neymar ada satu level di atasnya, namun ia juga bisa mencapai level itu dengan terus bekerja keras.
Dia adalah pemain yang senang bekerja keras, yang banyak membantu, dan juga anak yang ceria. Dia akan memiliki segalanya untuk mencapai level tersebut.
City sendiri hanya mampu bermain imbang 1-1 melawan Everton di Etihad semalam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





