Edin Dzeko Akui Manchester City Tampil Buruk di Anfield
Editor Bolanet | 4 Maret 2015 18:30
Seperti diketahui, usai dikalahkan Barca di babak 16 besar Liga Champions, anak asuh Manuel Pellegrini kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Liverpool.
Dan jelang pertandingan melawan Leicester City, Dzeko mengungkapkan bahwa pada dua laga itu timnya memang tampil mengecewakan, terutama saat melawan Liverpool.
Kami kalah melawan Barca dan Liverpool, dan saya tak berpikir banyak orang yang berpikir bahwa kami akan kalah di Anfield. Tapi mereka berjuang untuk tempat di Liga Champions sehingga kami tahu itu akan jadi pertandingan sulit, ujarnya.
Kami tak bermain di level normal kami, terutama di babak kedua di mana kami tampil buruk. Ini mengecewakan, tapi ada 33 poin yang masih harus dimainkan dan kami tak boleh menyerah, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










