Eks Liverpool Ini Sangsi MU Bisa Juara EPL
Serafin Unus Pasi | 15 Agustus 2017 11:46
Bola.net - - Mantan pemain Liverpool, Graeme Souness meragukan jika Manchester United bisa menjadi juara EPL musim ini. Souness menyebut gaya bermain Jose Mourinho membaut setan merah tidak akan meraih gelar juara musim ini.
Manchester United sendiri baru saja meraih kemenangan besar di laga pembuka EPL. Mereka berhasil menghempaskan West Ham United dengan skor telak 4-0.
Keberhasilan Setan Merah mengalahkan The Hammers itu mengundang banyak decak kagum dari berbagai pihak. Tidak sedikit dari antara mereka yang yakin jika tim besutan Jose Mourinho akan mengangkat trofi Juara EPL di akhir musim.
Namun Souness menentang ide tersebut karena menurutnya gaya bermain Mourinho tidak akan membuat Setan Merah menjadi juara EPL. Ketika mereka mengalami tekanan, Jose Mourinho akan mengubah cara bermainnya, buka Souness kepada Sunday Times.
Dia akan memainkan bola-bola panjang dan dia akan memasukan Marouane Fellaini. Dia akan mengandalkan kekuatan untuk skema permainannya tersebut.
Cara bermain seperti itu sangat disukai Mourinho. Dia selalu menyukai striker yang besar dan saya tidak sepaham dengan dia mengenai taktik tersebut. Ketika mereka meraih hasil yang buruk, dia akan mengatakan kepada pemainnya untuk maju semua ke depan agar bola cepat berada di depan. tandas legenda Liverpool tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







