Eks Liverpool Ini Tak Yakin MU Bisa Finis Empat Besar Dengan Solskjaer
Aga Deta | 26 Desember 2018 13:31
Bola.net - - Manchester United meraih hasil yang bagus di bawah asuhan Ole Gunnar Solskjaer. Namun, mantan pemain belakang Liverpool Mark Lawrenson merasa cukup ragu kalau Setan Merah bisa finis di posisi empat besar.
The Red Devils baru saja melakukan pergantian manajer. Jose Mourinho dipecat setelah Setan Merah meraih dan kemudian digantikan oleh Solskjaer.
Solskjaer berhasil mempersembahkan kemenangan pada laga debutnya sebagai manajer Setan Merah. Mereka mampu menghajar Cardiff City dengan skor telak 5-1.
Kemenangan itu masih belum membuat Setan Merah beranjak dari posisi keenam di Premier League. Akan tetapi, banyak yang optimis kalau mantan striker United itu bisa membawa timnya finis di posisi empat besar.
Tak Masuk Empat Besar
Lawrenson menilai United punya masa depan yang cerah di bawah Solskjaer. Namun, ia masih ragu kalau Setan Merah bisa finis di posisi empat besar pada akhir musim nanti.
“United punya beberapa pemain yang sangat bagus dan jika Solskjaer dapat membuat mereka bahagia dan membuat mereka bermain, mereka akan berlari dan meningkat di liga," kata Lawrenson kepada BBC Sport.
"Tapi saya masih tidak yakin mereka pada akhirnya akan masuk empat besar."
Pertandingan Berikutnya
Manchester United akan menerima kunjungan Huddersfield di Old Trafford pada laga Boxing Day. Tuan rumah berpeluang besar mengamankan tiga poin lantaran sang lawan selalu kalah dalam lima pertandingan terakhir mereka di Premier League.
Video Menarik
Berita video rumor Jose Mourinho dipecat Manchester United karena ada pemain kunci di tim yang menghubungi executive vice-chairman klub, Ed Woodward.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29
LATEST UPDATE
-
Jude Bellingham Akhirnya Sudahi Paceklik Gol, Xabi Alonso: Lanjutkeun!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 13:22 -
Ajax Beres, Chelsea Kini Alihkan Fokus dan Incar Kemenangan atas Sunderland
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 13:10 -
Bikin Dua Assist Bagi Liverpool, Florian Wirtz Janji Bakal Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:50 -
Effortlessly Cool: Inspirasi Gaya Pria Gen Z dari Kampus sampai Konser ala FFAR
Lain Lain 23 Oktober 2025, 12:23 -
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19 -
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:54 -
Kalah Tipis dari Real Madrid, Igor Tudor: Juventus Layak Dapat Lebih!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04