Eks Man United Ini Yakin United Kalahkan Chelsea
Editor Bolanet | 26 Oktober 2014 21:36
Menurut Silvestre, dengan perkembangan Setan Merah dalam beberapa laga terakhir, dirinya yakin bahwa melawan Chelsea akan menjadi titik balik bagi anak asuh Louis van Gaal musim ini.
Karena itu, Silvestre pun percaya bahwa United mampu memberi kekalahan perdana bagi Chelsea musim ini.
Saya berpikir bahwa laga ini akan datang pada waktu yang tepat bagi Manchester United. Tapi ini akan menjadi ujian karakter bagi United. Para pemain secara perlahan mulai memahami satu sama lain, sedikit demi sedikit lebih baik, ujarnya.
Yang pasti, Chelsea adalah tim yang menjadi target untuk dikalahkan musim ini. Mereka tampak begitu kuat saat ini, tapi saya tak sabar untuk melihat sesuatu yang positif dari Manchester United malam ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













