Elneny: Wenger Manajer Terbaik Dunia
Rero Rivaldi | 25 Januari 2017 12:10
Bola.net - - Gelandang , Mohamed Elneny, percaya bahwa Arsene Wenger adalah manajer terbaik dunia dan berkeras ia tak kuasa menolak tawaran pindah ke Emirates tahun lalu.
Pemain berusia 24 tahun pindah dari Basel ke Premier League di Januari 2016, dan ia lantas menjalani karir yang cukup baik di bawah asuhan Wenger.
Elneny memang tak selalu masuk dalam tim inti Arsenal, karena persaingan yang amat ketat, namun dia mendapat sambutan hangat dari para suporter dan pemain Mesir juga kerap tampil bagus ketika mendapat kesempatan.
Awalnya saya tidak percaya. Saya tahu saya bermain bagus di Basel, namun saya selalu bermimpi untuk bermain di salah satu klub terbaik dunia. Ketika anda punya mimpi, dan mimpi anda terwujud, tentu saja anda tidak langsung percaya, tutur Elneny di Daily Mail.
Wenger adalah pelatih terbaik dunia, dan ketika dia memanggil saya....itu berarti saya ada di jalur yang benar.
Elneny sudah membuat 11 penampilan di liga domestik musim ini, namun lima di antaranya ia buat sebagai pemain pengganti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












