Emre Can Tarik Perhatian Juventus
Dimas Ardi Prasetya | 11 Januari 2017 20:30
Bola.net - - Raksasa asal Italia, , dikabarkan terkesan dengan kemampuan Emre Can dan berencana untuk meminangnya musim panas mendatang.
Gelandang berusia 22 tahun asal Jerman ini menjadi salah satu pemain andalan Jurgen Klopp di lini tengah . Meski posisi awalnya adalah gelandang tengah namun ia juga bisa dimainkan di sejumlah posisi seperti bek tengah maupun bek kanan.
Musim ini, Can sudah bermain sebanyak 14 kali di pentas Premier League dan sembilan di antaranya sebagai starter. Ia juga menyumbangkan tiga gol dan satu assist.
Menurut laporan dari La Stampa, performa gelandang asal Jerman itu ternyata menarik perhatian dari Juventus. Mereka disebut sudah mengamati performa eks pemain Bayer Leverkusen tersebut di sepanjang musim ini.
Juve lantas disebut berencana untuk merekrut Can. Namun mereka baru akan merekrutnya musim panas mendatangkannya musim panas mendatang apabila mereka gagal mendatangkan Corentin Tolisso dari Lyon atau Mahmoud Dahoud dari Borussia Monchengladbach.
Can dibeli dari Leverkusen pada tahun 2014 lalu. Sejauh ini total ia sudah bermain sebanyak 108 kali bagi klub Merseyside itu di semua ajang dan mencetak enam gol plus enam assist.
Saat ini, kontraknya di Anfield masih tersisa sekitar 18 bulan lagi.
Gosip Transfer Lainnya:
- Madrid Blokade Jalan James Menuju Tiongkok
- Setelah Bacca, Kini West Ham Ganti Incar Niang
- Chelsea Tak Pernah Tawar Kjaer
- Tak Betah di PSG, Krychowiak Menuju Arsenal?
- Liverpool Siapkan 8,7 Juta Pounds Untuk Wonderkid Juventus Ini
- 'Pjanic Tertarik Gabung Arsenal'
- Belotti Tak Gabung Arsenal di Januari
- Marouane Fellaini Akan Pindah ke Tiongkok?
- 'Depay Pergi, Mourinho Datangkan Satu Bek'
- Wenger Buka Negosiasi dengan Lucas Moura di PSG
- Arsenal Bersiap Lepas Per Mertesacker
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










