Enrique Sebut Benteke & Sturridge Akan Jadi Duet Maut di EPL
Editor Bolanet | 14 Agustus 2015 00:29
Benteke didatangkan oleh Liverpool dari Aston Villa pada musim panas ini dengan bandrol mencapai 32.5 juta Pounds. Ia didatangkan untuk menjadi mesin gol The Reds sepeninggal Luis Suarez.
Enrique pun memuji kehebatan pemain asal Belgia itu. Ia juga yakin striker 24 tahun itu nantinya akan mampu membentuk duet maut dengan Sturridge.
Saya selalu menyukainya. Agar bisa mencetak 31 gol dalam semusim tanpa mengambil tendangan penalti seperti Suarez sangat tak mudah. Namun Benteka adalah striker terbaik yang bisa kami rekrut di Premier League, tutur Enrique pada Liverpool Echo.
Ia seperti banteng, kedua kakinya hidup dan ia akan melengkapi kehadiran Sturridge. Mereka bisa menjadi salah satu duet penyerang terbaik di liga. Benteke bisa menahan bola dan Sturridge sangat gesit, seru bek asal Spanyol tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Enrique: Gerrard Harus Digantikan Pemain Selevel Messi
- Dilirik Inter, Agen Lucas Leiva Malah Temui AC Milan
- Ulang Tahun, Balotelli Gegerkan Latihan Liverpool
- Tim Promosi Pun Tolak Balotelli
- Moreno: Anda Salah, Balotelli Tidak Gila
- Moreno: Sterling Pantas Jadi Inggris Termahal
- Moreno: Gerrard Seperti Dewa di Liverpool
- Suarez: Tinggalkan Liverpool Demi Barca Adalah Keputusan Tepat
- Rodgers Akui Liverpool Selamatkannya Dari Trauma
- Moreno Ingin Balas Dukungan Fans Liverpool Dengan Trofi
- Enrique: Suarez Masuk Lima Besar Pemain Terbaik Dunia
- Enrique Wajibkan Liverpool Masuk Top Four
- Eks Liverpool Ini Kecam Cara Mourinho Perlakukan Dokter Tim Chelsea
- Enrique: Pindah Dari Liverpool Adalah Penurunan Karir
- Kaka Yakin Coutinho Bisa Gantikan Gerrard
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








