Eric Bailly Main Gacor dan Gocek Thiago Alcantara di Laga MU vs Liverpool, Netizen: CR7 Who?
Ari Prayoga | 13 Juli 2022 06:55
Bola.net - Eric Bailly menjadi salah satu pemain Manchester United yang tampil impresif dalam kemenangan 4-0 atas Liverpool di Rajamangala Stadium, Bangkok, Selasa (12/7/2022).
Manchester United yang kini ditangani Erik ten Hag tampil luar biasa pada laga ini. Setan Merah suskes mencetak tiga gol di babak pertama, masing-masing lewat aksi Jadon Sancho, Fred, dan Anthony Martial.
Memasuki babak kedua, Liverpool memainkan sejumlah pilar utama mereka. Namun, justru Manchester United yang berhasil menambah keunggulan lewat gol Facundo Pellistri.
Penampilan Eric Bailly
Pada laga ini, Bailly dimainkan oleh Erik ten Hag sejak awal babak kedua. Bek internasional Pantai Gading itu pun tampil kokoh mengawal lini belakang Manchester United.
Puncak performa Bailly terjadi dalam proses build up serangan yang berujung gol keempat United. Bailly membawa bola sendirian dari lini belakang.
Bailly bahkan sempat menggocek gelandang Liverpool, Thiago Alcantara sebelum memberikan key pass kepada Amad Diallo yang kemudian diselesaikan Pellistri menjadi gol.
Warganet di media sosial Twitter pun banyak yang memuji performa dan aksi luar biasa Bailly pada laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Bailly kirim Thiago balik ke Spanyol
Thiago turun mesin
Gokil emang
Aneh gak sih?
Bailly gokil!
Bikin ngakak
Bailly kasih Thiago hotdog
Dia layak dapat Ballon d'Or!
Momen terindah dari laga ini
Proses gol yang indah
Sumber: Twitter
Jangan Lewatkan!
- Gol-Gol MU Lahir dari Error Pemain Liverpool, Jurgen Klopp: Harusnya Kami Dicatat Memberi Assist!
- Liverpool Dihajar MU 0-4, Jurgen Klopp Berkilah Laga Ini Datangnya Terlalu Dini
- Darwin Nunez Sia-Siakan Peluang Emas Lawan MU, Netizen: Liverpool Ketipu Brosur, Andy Carroll Jilid
- Highlights Bangkok Century Cup 2022: Manchester United 4-0 Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04