Eric Dier Kecewa Usai Dibungkam Arsenal
Afdholud Dzikry | 18 November 2017 21:41
Bola.net - - Gelandang Tottenham Hotspur mengatakan bahwa timnya mampu memulai pertandingan dengan baik melawan Arsenal, namun dia kecewa karena kebobolan gol yang seharusnya tak perlu terjadi. Meskipun begitu, dia juga menolak untuk mengomentari kinerja wasit.
Tottenham melakoni lawatan ke markas rival sekota mereka Arsenal, Emirates Stadium dalam tajuk derby London Utara. Namun Spurs gagal meraih poin yang diharapkan karena kalah 0-2 lewat gol Shkodran Mustafi dan Alexis Sanchez.
Saya berpikir performa kami bagus dari awal, kami melakukan apa yang kami ingin lakukan. Kami bermain sebagai tim yang sangat bagus dan kedua tim memiliki periode dalam permainan. Kami kecewa untuk kebobolan seperti yang kami terima, ujarnya.
Ada perdebatan mengenai gol pertama yang dicetak oleh Shkodran Mustafi yang disebut seharusnya tak disahkan karena sudah terjebak dalam posisi offside.
Saya tak perlu mengatakan apapun tentang kepemimpinan wasit. Dalam pertandingan besar ada kesalahan seperti ini bisa terjadi. Ini menempatkan mereka dalam posisi unggul dan mengubah permainan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









