Eriksson: Ibrahimovic Bisa Batalkan Pensiun
Editor Bolanet | 26 Juli 2016 15:11
Ibrahimovic memutuskan menutup karirnya di timnas Swedia pasca Euro 2016, dengan gelar sebagai top skorer sepanjang masa timnas, dengan 62 gol dalam 116 penampilan.
Keputusan pemain berusia 34 tahun meninggalkan lubang besar di tim nasional Swedia, yang tengah mempersiapkan era baru bersama manajer Janne Andersson, yang menggantikan Erik Hamren, usai sang bos mundur pasca turnamen di Prancis.
Eriksson mengatakan pada Omnisport: Tentu saja itu adalah sebuah kehilangan besar. Zlatan sudah menjadi pemain terbaik di sepanjang sejarah Swedia.
Karirnya berjalan amat fantastis dan ia sekarang bermain untuk Manchester United.
Namun dalam sepakbola anda tidak pernah tahu. Pelatih baru harus membuat tim baru, dan juga membangun skuat baru, dan saya tidak akan terkejut jika ia coba untuk meyakinkan Zlatan bertahan selama beberapa tahun, selama ia bermain untuk United.
Jika saya adalah pelatihnya, saya akan coba yakinkan Zlatan. [initial]
(omn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04