Fellaini: Piala Liga Penting untuk Kembalikan Mental MU
Editor Bolanet | 20 September 2016 09:00
Fellaini sempat menyebut timnya mengalami sedikit krisis, usai mereka menelan kekalahan 1-3 dari Watford di Premier League pekan lalu. Itu merupakan kekalahan ketiga beruntun bagi MU, yang sebelumnya juga tumbang di tangan Manchester City dan Feyenoord.
Kami mencatat start yang amat bagus di awal musim. Kami sedikit mengalami keterpurukan sekarang. Kami sedikit kecewa, terkait dengan apa yang sudah kami lakukan sebelumnya, tutur Fellaini pada Express.
Untuk saat ini, kami tengah mengalami momen yang buruk. Namun kami harus menjaga kepala tetap tegak dan terus melangkah maju.
Ada pertandingan berikutnya di Piala Liga dan kami jelas harus memenangkannya untuk mengembalikan rasa percaya diri kami.
United kini tengah duduk di posisi tujuh klasemen sementara Premier League. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









