Fellaini: Saya Bertahan di Manchester United?
Serafin Unus Pasi | 25 Juni 2018 14:45
Bola.net - - Gelandang Manchester United, Marouane Fellaini kembali angkat suara mengenai situasi kontraknya di Old Trafford.
Fellaini sendiri pertama kali didatangkan Manchester United pada tahun 2013. Ia merupakan pembelian pertama David Moyes sebagai manajer Setan Merah.
Pada akhir bulan ini kontrak Fellaini di Manchester United akan usai. Sang pemain akan menjadi free agent jika tidak menandatangani kontrak baru di Manchester United.
Ketika ditanya mengenai situasi kontraknya tersebut, sang gelandang hanya menjawab singkat. Kalian akan segera tahu, ujarnya kepada Goal Internatonal.
Gaji Tidak Cocok
Manchester United sendiri kabarnya ingin mempertahankan Fellaini. Jose Mourinho disebut sangat menyukai karakter sang pemain sehingga ia ingin bertahan.
Mourinho sendiri membeberkan bahwa pihaknya sudah memberikan tawaran yang lebih baik untuk Fellaini. Namun sang pemain tidak memberikan respon.
Banyak Opsi
Di Inggris, ada nama Arsenal yang dikabarkan ingin menggunakan jasanya musim depan. Selain Arsenal, klub top Serie A AS Roma juga dikabarkan meminati tenaganya.
Fellaini sendiri juga punya opsi untuk pindah ke Asia, di mana sejumlah klub Tiongkok dikabarkan meminati jasa mantan pemain Everton tersebut.
Bermasalah Dengan Media
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Arsenal vs Atletico Madrid
Bolatainment 21 Oktober 2025, 15:47 -
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:39 -
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 13:10
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01 -
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59 -
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04