Ferdinand: Bila Saya Pelatih Liverpool, Saya Akan Pertahankan Suarez
Editor Bolanet | 29 Juni 2014 19:27
Nama terakhir memang menjadi sorotan terkait insiden gigitannya kepada Giorgio Chiellini yang memaksa FIFA memberikan sanksi 4 bulan larangan beraktivitas di sepakbola.
Meski banyak pihak yang menyarankan Liverpool untuk membiarkan Suarez hengkang dengan menerima pinangan dari tim lain, namun menurut Ferdinand, dirinya akan tetap mempertahankan Suarez andai menjadi pelatih The Reds.
Bila saya merupakan pelatih Liverpool, maka tak akan ada keraguan apa yang harus dilakukan selanjutnya dengan Luis Suarez. Saya akan mempertahankannya, tandasnya.
Tanggalkan dulu untuk sesaat masalah moralitas atau apakah hukumannya sudah cukup lama dan apa yang ada di benaknya sehingga dia melakukan sesuatu yang sangat buruk. Murni dari perspektif sepakbola, apa yang dia lakukan di lapangan -bukan termasuk menggigit lawan- membuat dia tak tergantikan dan dia lebih penting, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









