Fergie Berperan Tentukan Suksesornya di United
Editor Bolanet | 9 Mei 2013 13:10
CEO Setan Merah, David Gill mengatakan bahwa klub akan berkonsultasi dengan Fergie, bersama dengan direktur klub, Bobby Charlton, yang juga turut mengangkat Fergie sebagai manajer pada tahun 1986.
Kami tahu hari ini akan tiba, dan kami telah mempersiapkan diri untuk itu. Jajaran manajemen bakal mengadakan perundingan dengan Sir Alex dan Sir Bobby, terkait penunjukan manajer baru, tutur Gill.
Kendati demikian, Gill yang juga akan meninggalkan posnya pada musim panas mendatang juga menjelaskan, jika klub tetap memiliki rencana untuk mengisi posisi Fergie, di mana kriteria yang harus dimiliki adalah bukti sukses di level domestik dan Eropa.
Dengan kata lain, sosok David Moyes yang menjadi kandidat kuat bisa saja bukanlah pilihan tepat bagi The Red Devils. Sejauh ini, Moyes belum pernah mengantar untuk menembus babak perempat final kejuaraan Eropa. [initial]
(espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










