Ferguson Diminta Menentukan Van Gaal atau Mourinho
Editor Bolanet | 22 Desember 2015 06:39
Kinerja pelatih asal Belanda dipercaya tidak memuaskan pemilik MU menyusul hasil buruk akhir-akhir ini. Selain tersisih dari Liga Champions, MU di bawah asuhan Van Gaal juga belum tak memuaskan di kancah liga Inggris. Padahal, selama 18 bulan melatih, Van Gaal telah dibiayai hingga 250 juta pounds untuk membeli pemain baru.
Untuk menyelamatkan pekerjaannya di Old Trafford, Van Gaal disebut hanya memiliki dua pertandingan ke depan. Sementara itu, MU juga telah mengambil ancang-ancang menggantikan Van Gaal dengan Mourinho, yang baru saja meninggalkan Chelsea.
The Mirror mengabarkan masa depan Van Gaal diserahkan sepenuhnya kepada Ed Woodward sebagai tangan kanan pemilik MU, Joel dan Avram Glazer. Untuk menentukan masalah ini, Woodward lantas memanggil Ferguson, pelatih yang menangani MU sejak 1986 hingga 2013 beserta dengan mantan CEO MU David Gill. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








