Ferguson Sanjung Spirit Pantang Menyerah Rooney
Rero Rivaldi | 25 Januari 2017 12:50
Bola.net - - Sir Alex Ferguson memberikan pujian pada Wayne Rooney, yang menunjukkan spirit pantang menyerah ketika ia membela Manchester United di pertandingan melawan Stoke City pekan lalu.
Pemain Inggris itu menyamakan kedudukan lewat tendangan bebas, yang juga membuatnya memecahkan rekor Sir Bobby Charlton sebagai pencetak gol terbanyak untuk klub. Namun alih-alih melakukan selebrasi berlebihan, Rooney justru ingin pertandingan segera dimulai kembali.
Menurut Ferguson, spirit tersebut sudah mendarah daging dalam tiap pemain yang ada di United dan dipertegas dengan determinasi tinggi yang dimiliki oleh manajer mereka sekarang, Jose Mourinho.
Apakah anda lihat apa yang dilakukan Rooney? Dia berlari ke tengah lapangan. Tidak ada selebrasi. Dia menunjuk bola. Meraihnya. Kita akan memenangkan ini. Itulah spirit yang diciptakan oleh Jose. Dia sudah bekerja dengan fantastis, tutur Ferguson di BBC.
Seperti semua tim United, mereka bermain hingga bola terakhir ditendang. Mereka tidak pernah menyerah dan mereka mendapatkan ganjarannya.
United akan bermain melawan Hull City di leg kedua babak semifinal Piala Liga tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04