Finis Sebagai Runner-up EPL Tak Buat Mourinho Bahagia
Dimas Ardi Prasetya | 11 Mei 2018 05:19
Bola.net - - Manajer Manchester United Jose Mourinho mengaku dirinya tak terlalu senang meski timnya berhasil finis di posisi kedua klasemen Premier League musim ini.
MU hanya bisa main imbang dengan West Ham di matchday 37 Premier League, Jumat . Hasil itu membuat mereka mendapatkan tambahan satu angka saja.
Akan tetapi satu angka itu sudah cukup membuat Setan Merah mengamankan posisi mereka tepat di bawah rivalnya Manchester City. MU sekarang mengoleksi 78 poin. Mereka tak akan bisa digusur oleh Tottenham yang ada di posisi ketiga dengan raihan 74 poin, dengan satu pertandingan tersisa.
Finis di posisi kedua tentu prestasi yang cukup bagus. Apalagi melihat MU harus bersaing dengan tim-tim seperti Liverpool, Chelsea dan Tottenham.
Meski demikian, Mourinho tak merasa terlalu senang. Apalagi ia terbiasa meraih kemenangan.
Kami adalah tim terbaik kedua di Premier League, sebuah kompetisi fantastis dengan banyak tim bagus dengan enam tim berusaha untuk bisa finis di posisi pertama, ujarnya kepada BBC Sport.
Kami finis di posisi kedua. Saya tidak benar-benar bahagia, itu bukan sifat saya, seru Mourinho.
Tetapi sejak saat kami merasa mustahil untuk bisa finis di posisi pertama, kami memiliki target untuk bisa finis di posisi kedua dan itu dilakukan hari ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







